UNIVERSITAS AIRLANGGA



Table of Content

Masyarakat, Kebudayaan dan Politik [MKP]

Jurnal ini terakreditasi B (SK November 2011), menyajikan tulisan-tulisan untuk lebih mempopulerkan ilmu kemasyarakatan ke tengah khalayak peminat dan untuk membuka forum belajar mengajar yang lebih efektif. Jurnal ini dahulu mempunyai ISSN 0216-2407, tapi karena penggantian nama dan penciri jurnal untuk dapat memenuhi syarat jurnal yang baik menurut peraturan DIKTI, maka sejak tahun 2010 berganti ISSN 2086-7050.

ISSN : Lama 0216-2407, Baru 2086-7050

Volume 25 / Nomor : 2 / Published : 2012-04

Cover Media Content
  1. Komunikasi partisipatif pada program pos pemberdayaan keluarga
  2. Implementasi demokrasi lokal di balik bayang-bayang otonomi negara
  3. Kedudukan perempuan dan aktualisasi politik dalam masyarakat matrilinial minangkabau
  4. Pengembangan model pemberdayaan masyarakat sebagai upaya pengentasan kemiskinan di perkotaan
  5. Seksisme dan seksualitas dalam lagu pop: analisis tekstual lirik lagu kelompok musik jamrud
  6. Konstruksi sosial kekerasan dan vandalisme mahasiswa
  7. Implementasi kebijakan penanggulangan perdagangan perempuan
  8. Pemberdayaan masyarakat desa melalui penyuluhan penanganan panen dan pemasaran hasil pertanian