Jurnal Psikologi Klinis dan Kesehatan Mental
ISSN 2301-7082
Vol. 2 / No. 1 / Published : 2013-04
Order : 4, and page :22 - 27
Related with : Scholar Yahoo! Bing
Original Article :
Hubungan antara self-efficacy dengan health locus of control pada penderita diabetes mellitus tipe 2 anggota perkumpulan senam diabetes di puskesmas pakis surabaya
Author :
- Afifah Nuraini*1
- Mahasiswa Fakultas Psikologi
Abstract :
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara self-efficaccy dengan health locus of control. Health locus of control yang diukur adalah aspek internal HLC, powerful others HLC, dan chance HLC. Penelitian ini dilakukan pada penderita diabetes mellitus tipe 2 yang menjadi anggota di Perkumpulan Senam Diabetes Mellitus (PERSADIA) di Puskesmas Pakis Surabaya. Alat pengumpulan data berupa kuesioner skala DES yang dikembangkan oleh Anderson dan skala MHLC yang dikembangkan oleh Wallston. Analisis data dilakukan dengan menggunakan teknik statistik Spearman’s Rho dengan bantuan SPSS 16.0 for windows. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh bahwa self-efficacy tidak berhubungan dengan internal HLC (r = 0,114; p > 0,05); selain itu self-efficacy juga tidak berhubungan dengan powerful others HLC (r = 0,260; p > 0,05); dan self-efficacy juga tidak berhubungan dengan chance HLC (r = 0.201; p > 0,05). Hasil analisis tersebut menunjukkan bahwa self-efficacy tidak berhubungan dengan health locus of control.
Keyword :
Self-efficacy, Health Locus of Control, Diabetes Mellitus Tipe 2,
References :
Anderson, R.M., Funnell, M.M., Fitzgerald, J.T., & Marrero, D.G,(2000) The Diabetes Empowerment Scale: A Measure of Psychosocial Self-efficacy Vol. 23, No. 6, Hal. 739-743 : Diabetes Care
Archive Article
Cover Media | Content |
---|---|
![]() Volume : 2 / No. : 1 / Pub. : 2013-04 |
|